Di informasikan kepada seluruh siswa/i Kelas X,XI,XII. Berkaitan dengan kegiatan GEBYAR VAKSINASI JAWA BARAT. yang dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal : Sabtu, 28 Agustus 2021
Pukul : 7.30 s/d Selesai (Sesuaikan dengan Jadwal Masing-Masing)
Tempat : SMAN 6 Bekasi
Jl. Asri Lestari Raya, Pondok Mitra Lestari, Jatiasih, Kota Bekasi
Peserta Vaksinasi WAJIB membawa Surat Lampiran Kendali dan Perizinan Vaksinasi dari Orang Tua, dengan format yang dapat diunduh dari link berikut ini.
2. Surat Lampiran Perizinan Vaksin Orang Tua
Setelah menjalani Vaksinasi peserta dapat menguggah foto terbaik di link Twibonize dibawah ini :
Twibonize Foto SMAN 6 KOTA Bekasi
Terimakasih atas perhatian dan kerjasamanya.
CATATAN :
1. WAJIB mengenakan seragam pramuka dengan atribut lengkap, sepatu hitam dan kaos kaki hitam
2. WAJIB menggunakan Masker (sesuai aturan prokes)
3. WAJIB membawa alat tulis sendiri
4. RAMBUT PRIA dicukur sesuai aturan
5. RAMBUT WANITA tanpa jilbab dikuncir rapih6. MEMBAWA fofo copy KK dan surat perizinan vaksinasi dari orang tua
Administrator | 28 Agustus 2021 | Dibaca : 4661
- Congratulations Telah Lolos dalam OSNK menuju OSNP 2024
- Prestasi Ekstrakurikuler SMAN 6 Bekasi
- CARA MENGAKSES E-RESOURCES PERPUSNAS DAN IPUSNAS
- SURAT PERNYATAAN ORANG TUA SISWA / WALI PESERTA DDIDIK
- PERPUSTAKAAN SMA NEGERI 6 BEKASI MERAIH JUARA 3 DALAM LOMBA PENGELOLAAN PERPUSTAKAAN KATEGORI SMA TINGKAT KOTA BEKASI
- Kunjungan Pihak KCD ke SMAN 6 Kota Bekasi
- LAYANAN MASYARAKAT
- KUNJUNGAN KE ATAMERICA
- PENDAFTARAN ANGGOTA PERPUSTAKAAN
- INFORMASI PENGAMBILAN MODUL/BUKU PAKET PESERTA DIDIK SMAN 6 BEKASI